Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Bisnis Ritel

Binis Ritel A.     Pengertian Bisnis Ritel Bisnis ritel adalah bisnis yang menjual produk atau jasa layanan kepada konsumen secara eceran atau jumlah kecil untuk memenuhi kebutuhan pribadi dan bukan untuk dijual kembali. Dalam kehidupan sehari-hari, pelaku bisnis ritel sering disebut dengan penjual eceran atau pengecer. Proses transaksi dapat dilakukan melalui berbagai saluran penjualan seperti online atau penjualan langsung./ Apa itu Penjualan Eceran (Ritel)? Pengecer atau penjualan eceran atau dikenal dengan istilah ritel adalah kegiatan bisnis perdagangan (penjualan barang atau jasa) yang langsung disalurkan kepada konsumen akhir untuk digunakan sebagai kebutuhan pribadi, keluarga atau keperluan rumah tangga bukan untuk dijual kembali. B.      Jenis-Jenis Retail        1. Berdasarkan Kepemilikan ·          Independent Retail Firm , yaitu pengecer yang beroperasi secara independen dan tanpa adanya afiliasi (penggabungan). Misalnya warung, toko kel

Promotion

Definisi / Pengertian Promosi Promosi adalah suatu usaha dari pemasar dalam menginformasikan dan mempengaruhi orang atau pihak lain sehingga tertarik untuk melakukan transaksi atau pertukaran produk barang atau jasa yang dipasarkannya. Tujuan Promosi Orang melakukan promosi untuk mencapai suatu tujuan tertentu, adapun tujuan promosi berdasarkan rangkuman dari berbagai sumber adalah : 1.       Untuk menyebarkanluaskan informasi suatu produk kepada calon konsumen yang potensial 2.       Untuk mendapatkan konsumen baru dan untuk menjaga loyalitas konsumen tersebut 3.       Untuk menaikkan penjualan serta laba/keuntungan 4.       Untuk membedakan dan mengunggulkan produknya dibandingkan dengan produk kompetitor 5.       Untuk branding atau membentuk citra produk di mata konsumen sesuai dengan yang diinginkan 6.       Untuk merubah tingkah laku dan pendapat konsumen tentang suatu produk Kesimpulannya, tujuan utama dari promosi adalah produsen atau distributor akan mend

Artikel Bisnis Online

Artikel tersebut di copy dan dimodifikasi kemudian simpan di blog masing masing 1.       Browsing jenis jenis bisnis online (min 5/10) a)       Blogging Bisnis online dengan ngeblog misalnya memasang iklan Google tadi, menulis review berbayar, atau mendapatkan komisi dengan mempromosikan produk orang lain. Bisa juga dengan cara membuat toko online atau portfolio online (mempromosikan jasa/keahlian). b)       Paid Writing Ini jenis bisnis online dengan cara mendapatkan bayaran (honor) dari menulis, misalnya di media online yang menyediakan honor bagi penulis luar, Helium, atau PayPerPost. Menulis e-book dan menjualnya secara online juga termasuk jenis bisnis online "paid writing". c)       Affilliate/Reseller Mengikuti program afililiasi atau menjadi reselller, seperti di eBay atau Amazone.  d)      Buying/Selling domains Jual-beli domain. Caranya, membeli domain dari provider yang ada, lalu Anda jual kembali dengan harga lenbih mahal. e)       Selling photo